Kategori: Pertanian
Kategori ini berisi tentang indikator statistik sektoral Hasil Pengujian Mutu Benih dan Bibit Ternak, Panjang Jalan Usaha Tani eksisting, Panjang Jalan Usaha Tani yang direhabilitasi dan dipelihara, Pemeriksaan mutu, khasiat dan keamanan obat hewan yang beredar, serta indikator lainnya dalam bidang Pertanian.
Jumlah unit usaha produk hewan yang telah dibina untuk penerapan persyaratan higiene sanitasi
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
unit usaha produk hewan yang telah dibina untuk penerapan persyaratan higiene sanitasi sebagai jaminan keamanan dan kualitas untuk produk pangan asal...
Jumlah Rencana Aksi Pengembangan kawasan pertanian
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Jumlah dokumen rencana aksi pengembangan kawasan pertanian
Jumlah Peta Kawasan, Lahan dan Lahan Cadangan Pertanian Pangan Berkelanjutan di Kabupaten/Kota
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Peta Penetapan kawasan pertanian pangan berkelanjutan (KP2B) kab/kota diatur dalam Peraturan Daerah mengenai Tata Ruang Wilayah Kab/ Peta KP2B memuat...
Jumlah Luas kawasan peternakan
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Luas area kawasan peternakan yang diusahakan dalam rangka pemenuhan produk peternakan seperti susu, telur dan daging.
Jumlah Luas kawasan perkebunan
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
luas area kawasan perkebunan eksisting
Jumlah Luas kawasan hortikultura
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Luas area kawasan hortikultura (luas tanam sesuai Statistik Pertanian Hortikultura/SPH)
Jumlah Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan/LP2B yang ditetapkan, dimanfaatkan, dan diawasi di tingkat Provinsi
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
LP2B yang ditetapkan akan dijadikan dasar dalam pemberian bantuan di bidang pertanian baik melalui APBN maupun pengendalian terhadap KP2B yang ditetap...
Jumlah Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan/LP2B yang ditetapkan, dimanfaatkan, dan diawasi di Kabupaten/Kota
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
LP2B yang ditetapkan akan dijadikan dasar dalam pemberian bantuan di bidang pertanian baik melalui APBN maupun pengendalian terhadap KP2B yang ditetap...
Jumlah wilayah yang dilakukan surveilans dan zoonosis pada Hewan
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Wilayah yang dilakukan pengawasan melalui peningkatan surveilans terpadu berbasis risiko dan kemampuan untuk deteksi kasus, perbaikan biosekuriti
Jumlah wilayah terkendali Zoonosis
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Wilayah dengan risiko zoonosis dan dapat dikendalikan melalui pengawasan yang dilakukan
Jumlah wilayah Penanggulangan Zoonosis
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Wilayah dengan risiko zoonosis dan dapat dikendalikan melalui pengawasan yang dilakukan
Jumlah SKKH/SKPH HPM
Oleh: Admin | Dipublikasikan: 12 Oct 2025
Ketersediaan Surat Keterangan Kesehatan Hewan yang berisi standar persayaratan terkait penolakan, pencegahan, pemberantasan dan pengobatan penyakit he...